Pada hari minggu kemarin (13-03-2012) seluruh penduduk Jepang mengheningkan cipta dalam mengenang 19.000 orang penduduk Jepang yang tewas akibat terjagan tsunami yang terjadi sekitar 1 tahun lalu. Upacara mengenang bencana gempa yang mengakibatkan tsunami tersebut digelar oleh pemerintah Jepang sendiri pada pukul 02.46 wqaktu Jepang (itu merupakan waktu terjadinya tsunami) di sekitar zona bencana.
Lagu Nasional Jepang Dikumandangkan
Di Teater Nasional Jepang, Tokyo, lagu nasional Jepang, Kimigayo dikumandangkan sebelum Kaisar Jepang, Akihito, Perdana Menteri Jepang, Yoshihiko Noda, serta jajaran pejabat tinggi, dan politisi senior Jepang, mengheningkan cipta, mengenang mereka yang tewas dalam bencana terburuk di negara itu, semenjak perang dunia ke dua. Sedikitnya 1200 orang mengikuti prosesi upacara tersebut.
Lagu Kimigayo yang merupakan lagu nasional Jepang dikumadangkan di Teater Nasiional Jepang diikuti oleh banyak petinnggi Jepang seperti kaisar jepang dan perdana menteri Jepang dalam mengenang dan mendoakan peristiwa tsunami di Jepang. Sekitar 1200 orang mengikuti upaca tersebut.
Membunyikan Sirine Untuk Mengenang Tsunami
Untuk wilayah Ishinomaki yang merupakan wilayah terparah saat dihantam tsunami, mereka membunyikan sirini untuk memperingati kejadian besar yang memilukan tersebut.
Foto - Foto Sebelum Dan Setelah Tsuami Jepang
==============================================
loading...